BABINSA KORAMIL 07/JH SERMA ZEBUA MEMBANTU PETANI DALAM PENANAMAN JAGUNG BERSAMA KELOMPOK TANI ARIH ERSADA


Serma Zebua Babinsa Koramil 07/JH melaksanakan ketahanan pangan di Desa Keriahan, Kecamatan Juhar, Kabupaten Karo .

Ada pun yang terlibat dalam pelaksanaan ketahanan pangan adalah Anggota Koramil 07/ JH dan Bapak Sudi Barus.

