SERMA MUHAMIN MELAKSANAKAN PENYEMPROTAN KANTOR KORAMIL 04/SE SECARA BERKALA
Karo,Surakaro.com
Untuk memutus penyebaran mata rantai virus covid-19 di area kantor koramil 09/LB maka Babinsa Koramil 09/LB Kodim 0205/TK melaksanakan penyemprotan di sekitar kantor Koramil 09/LB.Sabtu 03 April 2021.
Adapun yang melaksanakan penyemprotan disinfektan adalah babinsa koramil 09/LB Serma Muhamin.Melaksanakan penyemprotan di lingkungan Kantor Koramil 09/LB untuk mencegah penyebaran Virus Covid -19.
Penyemprotan dilaksanakan sesuai petunjuk dari komando atas, sehari sebelumnya,bahwa perlu dilakukan penyemprotan disinfektan kembali di kantor Koramil dan Rumah-rumah Dinas anggota untuk mengantisipasi dan mencegah munculnya bibit penyakit terutama Virus Corona.
Pelaksanaan penyemprotan disinfektan di Koramil 09/LB dilaksanakan setelah beberapa bulan terakhir tidak dilaksanakan, dan kegiatan ini merupakan kegiatan berkala atas inisiatif sendiri dari Koramil 09/LB .(Nico Sitepoe)